Jadwal Pramusim Real Madrid Lengkap 2017. Real Madrid, tim sepak bola berjuluk Los Blancos telah mengakhiri laga musim 2016/2017 dengan menorehkan sederet gelar. Dua Gelar bergengsi telah diraih yaitu Juara La Liga dan Liga Champions. Zinedine Zidane tak lantas lama-lama beristirahat.
Setelah melewati musim 2016/2017, Cristiano Ronaldo CS bakal menjalani sejumlah agenda pertandingan pramusim. Mereka selanjutnya akan dibawa menjalani tur pramusim ke Amerika Serikat. Real Madrid mengawali keikutsertaan pada ajang tersebut dengan menghadapi raksasa Inggris, Manchester United, di Levi’s Stadium, Amerika Serikat pada 23 Juli 2017.
Sebelum kompetisi resmi bergulir, ada dua agenda besar yang akan diikuti Real Madrid. Selain tur ke Amerika Serikat, skuat Los Blancos juga akan mengikuti dua ajang, yakni Super Cup Spanyol dan Eropa.
Di Super Cup Eropa, Real Madrid akan berhadapan dengan wakil Inggris, Manchester United. Sedangkan pada Super Cup Spanyol, Real Madrid akan bertemu lagi dengan musuh bebuyutannya, Barcelona.
INFO TERKINI MOTOGP, F1, SUPERBIKE TERBARU:
- JADWAL MOTOGP TRANS7 JAM TAYANG SIARAN LANGSUNG
- NAMA RIDER MOTOGP LENGKAP
- HASIL KUALIFIKASI MOTOGP POLE POSITION
- HASIL RACE MOTOGP JUARA DAN PODIUM
- KLASEMEN MOTOGP TERBARU
- JADWAL DAN KLASEMEN F1 LENGKAP
- JADWAL DAN KLASEMEN WSBK SUPERBIKE
Dalam turnamen segitiga ini, Real Madrid akan musuh bebuyutannya, Barcelona dan wakil Inggris, Manchester United. Berikut ini adalah jadwal lengkap pertandingan pramusim Real Madrid:
Berikut ini adalah jadwal pramusim Real Madrid:
Jadwal Pramusim Real Madrid Tur Amerika Serikat
- 23 Juli 2017: vs. Manchester United (San Jose)
- 26 Juli 2017 : vs. Manchester City (Los Angeles)
- 29 Juli 2017 : vs. FC Barcelona (Miami)
- 2 Agustus 2017: vs. MLS All-Star XI (Chicago)
Jadwal Pramusim Real Madrid Super Cup
- 8 Agustus 2017: Vs Manchester United (Skopje, Macedonia) UEFA Super Cup
- 12/13 Agustus 2017: Vs FC Barcelona (Super Cup Spanyol-tandang)
- 15/16 Agustus 2017: FC Barcelona (Super Cup Spanyol-tandang)